Boot Config Pada Chipset Smartphone

Teknisipedia.com - Pada artikel ini akan dibahas boot config yang digunakan pada chipset smartphone, perlu anda ketahui ketika anda memflashing suatu handphone dan tiba-tiba mati total padahal sebelumnya hanya lupa pola atau bootloop kemungkinan yang terjadi adalah boot config nya yang berubah.


Berikut Boot Config yang digunakan pada chipset yang sering kita temui di smartphone.

Mediatek atau MTK
Boot Config : 0x48
Boot_Bus_Condition : 0x00

Qualcomm 1
Boot Config : 0x00
Boot_Bus_Condition : 0x00

Qualcomm 2
Boot Config : 0x38
Boot_Bus_Condition : 0x00

Spreadtrum
Boot Config : 0x08
Boot_Bus_Condition : 0x00

Hisilicon
Boot Config : 0x08
Boot_Bus_Condition : 0x02

Exynos
Boot Config : 0x48
Boot_Bus_Condition : 0x01

itulah boot config dari beberapa chipset yang sering kita jumpai, semoga artikel ini bermanfaat untuk anda. Terima kasih

Posting Komentar untuk "Boot Config Pada Chipset Smartphone"